Peluang Usaha ;
(baca; Perhitungan usaha
kerupuk)
USAHA MODAL KECIL
HASIL MAKSIMAL
HASIL MAKSIMAL
Melalui Blog ini Kami mencoba menawarkan
sebuah peluang usaha bagi anda, dan peluang ini dapat digunakan sebagai
sampingan di sela-sela waktu kesibukan dengan pekerjaan tetap yang ada, bahkan Peluang
ini dapat dijadikan menjadi usaha
tetap yang menjanjikan. Dan saya percaya peluang ini pasti dapat Anda
jalankan apapun latar belakang anda selama ada kemauan.
Seperti yang kita
ketahui dilingkungan masyarakat Indonesia pada umumnya krupuk tidak pernah
ditinggalkan diantaranya; Saat kita
makan, kurang lengkap rasanya kalau tidak ada krupuk, Saat kita nonton tv atau
acara keluarga lainnya krupuk rambak menjadi makanan ringan yang menambah seru
suasana, di rumah makan, krupuk sudah dipastikan harus tersaji sebagai tambahan
lauk utama yang ada, di warung-warung kecil, warung lesehan, warung nasi kucing,
warung kopi, krupuk pasti menjadi pilihan diminati pengunjung.
Maka dari itu kami
sangat yakin sekali sampai kapanpun bahwa krupuk jika dijadikan sebagai peluang usaha yang tidak akan
mengalami kelesuan pasar, hal ini dapat dipastikan karena alasan sbb. ;
- Tidak mengenal Musim, sepanjang tahun yang namanya krupuk pasti akan di minati orang, bahkan dipastikan permintaan sangat melonjak jika musim penghujan datang.
- Harga Terjangkau, siapa saja dipastikan dapat membelinya karena harga yang ada dari dulu pasti hanya sebesar pecahan kecil dari uang kita.
- Pangsa pasar luas, siapa saja baik derajat dan pangkat serta kastanya, besar /kecil/tua/muda dipastikan akan menikmati dan menyukai makanan yang namanya kerupuk ini
Dengan alasan
tersebut diatas membuktikan, bahwa
krupuk rambak mempunyai nilai ekonomi yang sangat tinggi. Dan telah banyak
dikalangan masyarakat yang sudah terbukti sukses dan berhasil menjadi pengusaha
yang turun temurun, dan hingga kapanpun kami yakini menjalankan usaha ini masih
menjadi usaha yang menjanjikan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar